Rabu, 26 Februari 2020

Uang kuno Rp 1000 bergambar Lompat Batu Pulau Nias

Uang kuno Rp 1000 bergambar Lompat Batu Pulau Nias

Inilah gambar uang kertas tahun emisi 1992 bergambar lompat batu nias, uang kertas jadul 1992 selain bergambar lompat batu nias juga bergambar danau Toba, saat ini uang jadul tersebut sangat langka dan membuat harga uang kertas jadul menjadi sangat mahal.







Demikian info tentang Uang kuno Rp 1000 bergambar Lompat Batu Pulau Nias




Harga uang 500 rupiah tahun 1992 di bank indonesia

Harga uang 500 rupiah tahun 1992 di bank indonesia

Inilah gambar uang kertas 500 rupiah tahun emisi 1992, uang kertas 500 rupiah gambar monyet ini banyak diburu oleh kolektor barang jadul. uang kertas jadul ini mempunyai harga yang cukup fantastis namun demikian uang ini bisa diperoleh di toko online.

Harap diperhatikan jika belanja di toko online dilihat dahulu penjualnya apakah terpercaya atau tidak karena banyak sekali penjual uang jadul palsu karena banyaknya permintaan.

Berikut ini gambar uang kertas 500 rupiah tahun emisi 1992


Gambar uang kertas tahun 1992

Gambar uang kertas jadul

Harga uang 500 rupiah tahun 1992 pada tahun 2020 ini antara Rp 50.000 sampai dengan Rp 500.000

Rabu, 19 Februari 2020

Buah Kentos

Buah Kentos

Ini adalah buah Kentos atau biasa disebut juga dengan buah Klentos, ada pula yang menyebut buah ini sebagai buah Kenthos, buah Kentos sangat mudah tumbuh biasanya terdapat dikebun atau dipekarangan rumah.

Bauh Kentos rasanya manis keasaman dan juga  ada rasa yang khas, belum diketahui manfaatnya secara pasti, tapi biasanya buah kentos sangat disukai oleh anak-anak kecil terutama dipedesaan.

Buah kentos yang sudah dikupas


Buah kentos

Buah kentos yang sudah masak

Buah kentos mempunyai warna seperti buah anggur

Buah kentos jika masak warnanya ke ungu-unguan seperti warna buah anggur dan jika dibuka mempunyai 2 biji yang warna putih dan berair.

Apakah nama buah Kentos di daerah kalian?? sebutkan dikomentar ya agar bisa menambah wawasan.


Tags
Buah kentos, Buah Klentos, Buah Kenthos